Kamis, 04 Juli 2019

Sosialisasi sebagai Proses Pembentukan Kepribadian


  1. Sosialisasi adalah proses mempelajari nilai, norma, peran, dan semua persyaratan lainnya yang diperlukan individu untuk dapat berprestasi secara efektif dalam kehidupan masyarakat.
  2. Kepribadian adalah ciri-ciri watak yang khas dan konsisten sebagai identitas seseorang yang ditunjukkan dalam pola perilaku, sikap, kebiasaan dan sifat seseorang saat berhubungan dengan orang lain.
  3. Media sosialisasi merupakan tempat bagi seorang individu untuk mengembangkan keberadaannya sebagai makhluk sosial.

0 Comments:

Posting Komentar